Selasa, 08 Mei 2012

BAYAM DURI

NAMA LATIN
Amaranthaceae

KAHASIAT
Bayam duri berkhasiat sebagai penurun panas (antipiretik), peluruh kemih (diuretic), menghilangkan racun (antitoksin), menghentikan diare, menghilangkan bengkak, dan membersihkan darah.

CARA PENGOBATAN
Disentri ;
Akar segar sekitar 30 gr, sekitar 15 gr gula enau, air bersih secukupnya, direbus ghingga 1 gelas, dan diminum sebelum makan.
Keputihan ;
Akar segar sekitar 30-60 gr, gula batu, 3 gelas air putih, digodok menjadi 1 gelas, dan diminum.

Tidak ada komentar: